Sukseskan Poling Top Print Digital 2017
SUKSESKAN POLLING TOP PRINT 2017
Latar Belakang
Dalam rangka mendorong peningkatan kualitas / kuantitas dan pemerataan industri jasa cetak di tanah air, Majalah Print Media Indonesia, kembali mengadakan Polling Top Print 2017. Namun mengingat luasnya cakupan usaha printing atau percetakan antara konvensional dan digital printing dibedakan, dan tahun ini tahun 2017 adalah khusus digital printing.
Agenda
Pelaksanaan Polling ini dikelompokkan pada:
a: Jan - Ags 2017 : Input data percetakan terbaik
b: Sept - Okt 2017 : Seleksi terhadap 5 perusahaan peraih pilihan terbanyak untuk menentukan peringkat I,II, dan III dari setiap provinsi
c. November 2017 : Penentuan dan pengumuman pemenang.
Door Prize dan hadiah Pemenang
Bagi peserta yang berpartisipasi yang mengikuti Polling Top Print 2017, akan diundi setiap bulan mendapatkan 100-an (ratusan) doorprize, sedangkan bagi pemenang akan mendapatkan sertifikat / medali (emas , perak, perunggu), doorprize dari sponsor serta profil perusahaannya dipromosikan di media.
Semoga berhasil guna dalam meningkatkan keberadaan dunia printing di tanah air.

|